Hasil Laut Desa Noreh
Desa Noreh memiliki potensi yang berada di
sektor perikanan, melihat letak desa Noreh yang berada di pesisir laut menunjukkan
bahwa mayoritas mata pencaharian mereka adalah sebagai nelayan. Namun disisi
lain adapun sebagian dari para warga desa Noreh yang memiliki tambak udang.
0 Komentar